SUMSELPOS.COM – Polisi menangkap seorang pria, Grandika alias Gren (27), di Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan (Sumsel). Gren diduga membacok ayah kandung bernama Dedi (45) dengan sebilah parang gegera tersinggung. “Dari hasil penyelidikan, pelaku yang kita tangkap ini nekat membacok ayah kandungnya dengan parang gara-gara pelaku tersinggung,” kata Kapolres OKI, …
Read More »Buntut Antigen Bekas Kualanamu, Seluruh Direksi KF Diagnostika Dipecat
SUMSELPOS.COM – Ramai diperbincangkan, kasus alat tes antigen bekas di Bandara Kualanamu bikin resah masyarakat di tengah pandemi Corona yang belum menunjukkan tanda-tanda mereda. Kementerian BUMN memecat seluruh direksi Kimia Farma Diagnostika (KFD). “Setelah melakukan pengkajian secara komprehensif, langkah (pemberhentian) ini mesti diambil. Selanjutnya, hal yang menyangkut hukum merupakan ranah …
Read More »Sempat Tarik Menarik Tas, Wanita Muda Ini Dijambret di Depan Rumah
SUMSELPOS.COM -Sedang menunggu ayahnya mengeluarkan mobil, Fenny Nur Fitriani (25) dijambret orang tidak dikenal di depan rumahnya. Akibatnya ia kehilangan satu unit handphone iphone 6 warna gold 64 gb, satu buah handpbone merk vivo y 65 warna gold dengan total kerugian belasan juta. Kejadian tersebut terjadi di depan rumah korban …
Read More »